Sabtu, 12 Desember 2015

Resep Roti Sobek

Resep Roti Sobek - sudah cobain roti sobek bun? enak loh sebagai temen ngopi ataupun ngeteh di pagi dan sore hari, yuk bunda cobain resep roti sobeknya.


Resep Bahan Roti Sobek

2 gls tepung serba guna
1 btr telor
1/2 sdt fermipan
1/2 sdt pelembut roti
3 sdm margarin
garam seckpya
dcc dan pisang
air secukupya
semua bahan dicampur kecuali dcc dan pisang.
aduk bahan dengan air sampe kalis tidak lengket di tangan setelah itu diamkan sampe mengembang
setelah mengembang isi adonan dengan dcc yang sudah dipotong-potong dan pisah
olesi loyang dengan margarin tata adonan yang sudah ada isinya setelah habis semua adonan diamkan lagi hingga mengembang

Bahan polesan atas

1 btr kuning telor
1 sdm margarin dilelehkan
1/2 bks skm
setelah margarin dingin campurkan semua jadi satu lalu oleskan diatas roti yang belum dipanggang
setelah dioles panggang roti dengan api sedang setelah matang sebelum diangkat poles lagi dengan sisa polesan yang tadi.
selamat mencoba

Resep by: Sekar Arum Prayudaty

Yuk bunda download aplikasi "Resep ARKME" semua resep ARKME ada semua loh bunda yuk donwload di playstore dengan nama "Resep ARKME" atau bisa juga klik link dibawah ini

http://play.google.com/store/apps/details?id=com.gatotkaca.resepkita
Gabung bersama ribuan bunda-bunda yang siap berbagi resep rahasia dapurnya disini

https://www.facebook.com/groups/anekaresepkuedanmasakanenak
Note :
Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Kamis, 10 Desember 2015

Resep Klappertart Asli Manado

Resep Klappertart Asli Manado - Sudah cobain klappertart bun? kalo belum cobain deh bun, ini salah satu dagangan ku bun, satu porsinya aku jual Rp. 10.000 loh bunda dan laris manis, yuk bunda dicobain resep klappertart asli manadonya rasanya enak dan gurih serta ada rasa kismisnya hihi.
 

Bahan Klappertart:

1ltr susu cair
1sdt garam bila suka
3sdm maizena
175gr gulpas
4btr kuning telur
70gr mentega
100gr susu bubuk dancow
1sdm terigu
30gr kenari/almond
25gr kelapa muda keruk lebar
100gr keju cheddar parut
6lembar roti tawarpotong kotak2 kecil
Kismis secukupnya

Cara buat Klappertart:

Siapkan cetakan aluminium foil sisihkan.
Campur 200ml susu cair,terigu,maizena&susu bubuk aduk rata sisihkan(larutan tepung)
Siapkan panci masukkan 800ml susu cair,garam&gulpas aduk&masak dgn api kecil hingga mendidih.
Jika sudah mendidih masukkan larutan tepung sambil terus diaduk biar ngak ngosong hingga meletup2.
Angkat lalu kuning telur aduk hingga licin lalu tambahkan mentega aduk rata.masukkan kelapa muda&roti tawar aduk rata.
Masukkan adonan dalam cetakan aluminium foil taburi keju almond&kismis lalu oven hingga kuning kecoklatan
Happy cooking buntik&buntar,selamat mencoba....

Resep by: Loka Kasidi Murdock

Yuk bunda download aplikasi "Resep ARKME" semua resep ARKME ada semua loh bunda yuk donwload di playstore dengan nama "Resep ARKME" atau bisa juga klik link dibawah ini

http://play.google.com/store/apps/details?id=com.gatotkaca.resepkita

Gabung bersama ribuan bunda-bunda yang siap berbagi resep rahasia dapurnya disini

https://www.facebook.com/groups/anekaresepkuedanmasakanenak

Note :
Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Resep Puding Rainbow Cup

Puding Rainbow Cup - Pasti udah sering dong bun cobain resep puding rainbow? tapi kalo pudingnya dipindahkan ke cup sudah kah bun? upss bagi yang belum yuk bunda kita coba membuat puding rainbow cupnya, siapa tau dari puding rainbow cup ini bisa jadi salah satu dagangan bunda buat menambah pundi-pundi bulanan dan mudah-mudahan bisa membeli rumah ataupun mobil untuk mempermudah bunda ya hihi aamiin.


Bahan 1:

-1 bgks agar swallow
-1 gelas gulpas
-5 gelas air
-vanili scukupnya

Bahan 2:

-1 bgks agar swallow
-2sachet skm
-3/4 gelas gulpas
-5 gelas air

Cara:

Masak di panci berbeda.
Tuang 150ml beri pasta/pewarna. Warnanya ungu,biru,hijau,kuning,orange,merah.
Tunggu setengah beku.,tuang yg susu 150ml,begitu sampai habis.
Kalau yg pakai cup 1 sendok makan/lapisan. Tuang lapisan warna...
Tunggu agak beku... tuang lapisan susu...warna lagi... susu lagi... sampai habis.
Selamat mencoba..

Resep by: Mommy zHi

Yuk bunda download aplikasi "Resep ARKME" semua resep ARKME ada semua loh bunda yuk donwload di playstore dengan nama "Resep ARKME" atau bisa juga klik link dibawah ini

http://play.google.com/store/apps/details?id=com.gatotkaca.resepkita

Gabung bersama ribuan bunda-bunda yang siap berbagi resep rahasia dapurnya disini

https://www.facebook.com/groups/anekaresepkuedanmasakanenak

Note :
Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Resep Puding Roti Kukus yang Sedap

Resep Puding Roti Kukus - Bunda Resep Puding Roti Kukusnya enak banget apalagi disajikan waktu dingin, rasana maknyusss dan juga lembut, oia bisa ditambahkan creamer atau susu putih bunda biar lebih maknyuss, yuk bunda langsung saja kita bikin puding roti kukus yang sedap.

Bahan Puding Roti Kukus:

5 lembar roti tawar kupas
300ml susu cair/SKM (2 skm +air 300ml)
50gr gula (kalau pakai 2 SKM gula saya pakai 35gr)
30gr mentega cairkan
3 butir telur (kocok lepas)
Vanili

Taburan/toping:

kismis atau keju parut choco chips (saya pakai choco chips)

Cara membuat Puding Roti Kukus:

*Roti tawar di iris/sobek kecil-kecil
*campur susu,gula,vanili didihkan
*sambil menunggu susu mendidih,kocok telur dan mentega cair hingga tercampur
*stelah susu mendidih,masukan roti tawar,aduk hingga roti tawar hancur/halus
*kemudian campurkan telur dan mentega ke adonan roti yg mendidih aduk"
*matikan kompor,siapkan pengukus
*tuangkan adonan ke loyang yg sudah di basahi air atau dioles mentega
*kukus selama 5 menit kemudian tambahkan kismis atau keju
*kemudian kukus lagi selama kurleb 30mnit
*puding siap di sajikan,dingin lebih nikmat

NOTE

*ketika telur di masukan aduk cepat lalu matikan api biar telur tidak matang.

Resep by: Yunita Angelo

Yuk bunda download aplikasi "Resep ARKME" semua resep ARKME ada semua loh bunda yuk donwload di playstore dengan nama "Resep ARKME" atau bisa juga klik link dibawah ini

http://play.google.com/store/apps/details?id=com.gatotkaca.resepkita

Gabung bersama ribuan bunda-bunda yang siap berbagi resep rahasia dapurnya disini

https://www.facebook.com/groups/anekaresepkuedanmasakanenak

Note :
Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Resep Bakpao Pandan isi Coklat

Resep Bakpao Pandan isi Coklat - Bakpao pandan isi coklatnya empuk banget loh bunda, rasanya juga maknyuss cocok untuk sarapan pagi-pagi atau bisa juga sebagai bekal suami dan bekal anak-anak pergi kesekolah bunda, yuk bun langsung aja kita cobain resepnya.

Bahan Bakpao Pandan :



- 400 gr tepung Cakra.
- 100 gr tepung segitiga.
- 25 gr susu bubuk.
- 10 gr ragi instant.
- 150 gr gula pasir.
- 1 bh telur.
- 300 ml air.
- 100 gr mentega.
- 1/4 sdt garam.
- pasta pandan secukupnya.
- Dcc utk isian(potong")

Cara buat Bakpao Pandan :

- campur terigu,gula pasir,susu bubuk & ragi instant..tuang air sedikit demi sedikit,masukkan mentega adon terus sampai adonan kalis,tambahkan pasta pandan & garam..uleni sampai kalis dan tidak lengket d tangan..diamkan selama 1 jam tutup dgn plastik atau serbet basah..

- setelah 1 jam,ambil adonan kempis kan,bagi" adonan menjadi bulat" kecil lalu isi dgn dcc/ coklat mesis.taruh adonan di atas daun pisang/ kertas roti..diamkan lgi selama 30 menit sampai adonan menggembang..kukus di atas kukusan yg sdh mendidih dgn api sedang selama 10-15 menit.

Yuk bunda download aplikasi "Resep ARKME" semua resep ARKME ada semua loh bunda yuk donwload di playstore dengan nama "Resep ARKME" atau bisa juga klik link dibawah ini

http://play.google.com/store/apps/details?id=com.gatotkaca.resepkita

Gabung bersama ribuan bunda-bunda yang siap berbagi resep rahasia dapurnya disini

https://www.facebook.com/groups/anekaresepkuedanmasakanenak

Note :
Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Resep Brownies Kukus Kacang Mede

Resep Brownies Kacang Mede - Hallo bunda ketemu lagi nih, pasti lagi bingung yah mau masak apa hari ini, aku abis bikin brownies kacang mede nih bunda, rasanya enak loh bun nyoklat dan gurih karena ada kacangnya, oia brownies ini aku panggang yah bun, rasanya juga ga kalah kok sama brownies yang ada di tokoh, cobain deh bunda rasanya pasti maknyusss dan juga nikmat banget rasanya bunda.

Bahan Brownies Kacang Mede:

2 butir telur
5 sdm t.terigu
5 sdm gulpas
4 sdm munjung margarin (lelehkan)
1/2 sdt sp
1/2 sdt baking powder
80 gr dcc / coklat batangan (lelehkan)
1 bungkus vanili

Cara membuat kacang mede:

Pertama lelehkan cokelat dan margarin di tempat terpisah jgn di campur lalu tunggu smpe dingin
Kocok telur gulpas sp smpe mengembang
Masukan terigu aduk rata
Masukan margarin dan dcc yg di lelehkan terakhir masukan baking powder dan vanili
Tuang ke cetakan lalu panggang dlm oven dengan suhu 180°c selama 45 menit
Selamat mencoba!!!

Resep by: Putri Cuantixx

Yuk bunda download aplikasi "Resep ARKME" semua resep ARKME ada semua loh bunda yuk donwload di playstore dengan nama "Resep ARKME" atau bisa juga klik link dibawah ini

http://play.google.com/store/apps/details?id=com.gatotkaca.resepkita

Gabung bersama ribuan bunda-bunda yang siap berbagi resep rahasia dapurnya disini

https://www.facebook.com/groups/anekaresepkuedanmasakanenak

Note :

Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Rabu, 09 Desember 2015

Resep Rainbow Box

Cara Membuat Rainbow box - Masih setia sama yang rainbow-rainbowan bun, kemaren bikin rainbow cake tabung, sekarang bikin rainbow box bunda, karna mau dikirim ke luar kota, biar lebih aman bun makannya dibikin rainbow box hihi

Bahan Ranibow Box:
 
8 butir telur
350 gram gula pasir
1 sdt SP
300 gram terigu
1 sdt vanili
Sepucuk sdt garam
2 sachet dancow bubuk (@27 gram)
250 ml minyak goreng
100 gram WCC (coklat putih)
Pewarna sesuai warna rainbow secukupnya (1-2 tetes)
Butter cream utk olesan secukupnya
toping sesuai selera

Cara membuat Rainbow Box:

- kocok telur, gula pasir, vanili, garam, SP sampai mengembang dan kaku
- masukan campuran terigu + susu bubuk yg sudah diayak bersama, dan masukan juga campuran wcc + minyak, masukan kedua bahan campuran itu secara bergantian sambil diaduk dgn spatula sampai rata
- setelah itu bagi adonan menjadi 5 bagian dan beri pewarna (ungu, biru, hijau, kuning, merah)
- siapkan loyang uk sesuai tempatnya (saya pake uk 20x13cm), oles margarin, alasi kertas roti
- masukan adonan satu per satu warna dan kukus selama 10 menit, kukusan sebelumnya sudah dipanaskan terlebih dulu dan tutupnya dibungkus kain
- lakukan sampai adoan abis, (satu per satu = begitu 1 adonan mateng kemudian diangkat, baru ganti kukus warna yg lain, begitu seterusnya)

- penyelesaian: setelah selesai susun satu persatu warna dan oles masing2 warna dgn butter cream kemudian diberi toping

1 resep ini jadi 3 box ukuran 20x13cm

by Tien Hartinie

Selamat mencoba

Yuk bunda download aplikasi "Resep ARKME" semua resep ARKME ada semua loh bunda yuk donwload di playstore dengan nama "Resep ARKME" atau bisa juga klik link dibawah ini

http://play.google.com/store/apps/details?id=com.gatotkaca.resepkita

Gabung bersama ribuan bunda-bunda yang siap berbagi resep rahasia dapurnya disini

https://www.facebook.com/groups/anekaresepkuedanmasakanenak

Note :
Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Resep Brownies Mint

Cara Membaut Brownies Mint - Kalo biasanya brownies itu rasanya coklat, vanilla, keju atau kombinasi antara semuanya, kali ini aku buat brownies mint bunda, rasanya enak loh bun ga kalah sama yang lainnya terus juga warnanya biru jadi berasa mintnya hihi (silahkan di tambahkan rasa mint agar segar di mulut bunda)

Yuk bunda langsung saja kita persiapkan bahan-bahannya untuk membuat brownies mint


Bahan brownies mint

3 sdm gulpas
3 sdm tepung
3 sdm minyak
3 sdm susu bubuk
3 sdm skm+ 3 sdm air(dilarutkan)
1 btr telur
1/2 sdt soda kue
Dcc warna biru(ditim)

Cara buat brownies mint

Kocok telur dan gulpas sampe tercampur larut(bisa pake garpu)masukan tepung,susu bubuk,skm,soda kue,minyak.
Aduk rata,terakhir masukan dcc yang telah ditim. Aduk rata.
Kukus selama 20menit.

Resep by: Tyas Aurora

Yuk bunda download aplikasi "Resep ARKME" semua resep ARKME ada semua loh bunda yuk donwload di playstore dengan nama "Resep ARKME" atau bisa juga klik link dibawah ini

http://play.google.com/store/apps/details?id=com.gatotkaca.resepkita

Gabung bersama ribuan bunda-bunda yang siap berbagi resep rahasia dapurnya disini

https://www.facebook.com/groups/anekaresepkuedanmasakanenak

Note :
Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Resep Kue Lekker Holand Keju

Cara Membuat Lekker Holland Keju - Rarasanya endess banget loh bunda kalau lekkernya pake butter perbandingan 1:1 dengan margarine, garing diluar, lembut didalam, yummiiiii cuma sedikit rapuh teksturnya,fresh from oven. pokoknya endess banget bunda, silahkan di coba buntik buntar,

Lekker Holland Keju

Bahan Lekker Holland Keju:

250 gram terigu
150 gram gula pasir boleh dikurangi jk trlalu manis
100 gram margarine
100 gram butter
40 gram keju
1 butir telur
Sejumput garam
Kismus untuk toping
1 butir telur untuk olesan

Cara Membuat Lekker Holland Keju:

Mix telur,gul,butter dan margarine sampai mengembang dan lembut,lalu masukan terigu dan parutan keju,aduk sampai merata,cetak diloyang uk 24x24 yg ud dioles margarine,oles bagian atasnya dg kuning telur lalu garis garis dg garpu dan beri toping kismis,panggang dioven dg suhu 180 drjat api atas bawah sampai matang.

Resep by: Herti Nuryadi Animag

 Yuk bunda download aplikasi "Resep ARKME" semua resep ARKME ada semua loh bunda yuk donwload di playstore dengan nama "Resep ARKME" atau bisa juga klik link dibawah ini

http://play.google.com/store/apps/details?id=com.gatotkaca.resepkita

Gabung bersama ribuan bunda-bunda yang siap berbagi resep rahasia dapurnya disini

https://www.facebook.com/groups/anekaresepkuedanmasakanenak

Note :
Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Resep Pukis yang Enak dan Empuk

Resep Pukis yang Enak dan Empuk - Halo bunda ini hasil eksekusi ku tadi malam, Dikala anak lagi panas dan hujan besar. Kasian ga mau makan. Aku siasati bikin pukis kesukaannya. Alhamdulillah mau makan pukisnya bun. Senang rasanya. Makasih buntik and buntar yg ngasih resepnya.

Yuk bunda langsung saja kalo mau eksekusi semoga bermanfaat yah buat bunda-bunda semuanya




Resep Kue Pukis Pukis

Bahan Kue Pukis :

3 sdm terigu
1 sdt ragi instan
1/2 sdt bp
2 sdm gulpas
5 sdm air

Bahan adonan Kue Pukis :

2 telur
50 gr gulpas( yg gak suka manis boleh dikurangin)
125 gr terigu
1/2 sdt garam
1/2 sdt bp
1/2 sdt vanilli
1 saset dancow
1 santan kara ditambah air 10 ml
75 ml air kelapa
30 gr margarin(lelehkan)

Toping Kue Pukis :

Mesis
keju potong panjang

Cara Membuat Kue Pukis :

1. Bahan Biang dicampur semua, aduk rata. Istirahatkan selama 15 menit.
2. Kocok telur, gulpas, bp, vanilli aduk rata.
3. Masukkan bahan biang, kara, susu bubuk, terigu dan air kelapa aduk rata, tambahkan margarin cair. Aduk rata. Diamkan lagj 15 menit.
4. Panaskan cetakan dan beri mentega. Masukkan adonan ke cetakan. Tutup sebentar lalu kasih toping. Tutup lg. Hingga matang. Api kecil saja.

Selamat mencoba bun.

Resep by: Niellawatie

Yuk bunda download aplikasi "Resep ARKME" semua resep ARKME ada semua loh bunda yuk donwload di playstore dengan nama "Resep ARKME" atau bisa juga klik link dibawah ini

http://play.google.com/store/apps/details?id=com.gatotkaca.resepkita

Gabung bersama ribuan bunda-bunda yang siap berbagi resep rahasia dapurnya disini

https://www.facebook.com/groups/anekaresepkuedanmasakanenak

Note :
Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Kamis, 03 Desember 2015

Resep Nugget Sayur Ala Homemade

Resep Nugget Sayur - Hai bunda kali ini kita akan membahas bagimana cara membuat nugget sayur ala homemade, keuntungan dari nugget sayur ini kita bisa menjamin kualitas dan higienisnya bunda, selain itu kita juga bisa dapet penghasilan tambahan loh bunda dari menjual nugget sayur ini, yuk bun langsung saja kita buat nugget sayur sehat ala homemade



Resep Nugget Sayur Sehat

-350gr daging ayam cincang
-2 btir telur
-(Pakai salah satu)WORTEL/JAGUNG/BROKOLI sesuai selera
-2 sdt garam
-2 sdt gula
-1 sdt susu bubuk
-1/2 sdt merica bbk
-1 siung bwang putih
-100 ml air

Cara Membuat Resep Nugget Sayur Homemade

Blender semua bahan di atas hingga lembut, setlah itu taruh di wadah, tambahkan

-5 sdm terigu
-1 sdm sagu
-Keju parut sesuai selera
Aduk rata, taruh diloyang yg sudah di olesi mentega, kukus hingga matang, setelah matang potong-potong seukuran jari

Pencelup:

- campur terigu dan air(seperti bkin kulit risol)
- panir orange(klo buat jualan lebih menarik dr pada warna putih)

Masukkan ke adonan terigu lalu gulingkan ke panir,remas-remas sampai panir rata

Resep dan Photo by: by Citee 'blaim' Vatemeei

Mau dapet penghasilan dari bikin kue tapi ga tau caranya? yuk cari tau caranya disini -> Tips Sederhana Jualan Kue

Note :
Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Cara Membuat Resep Moscovis Kukus

Resep Moscovis Kukus - Masih setia dengan moscovis kukus bunda, abis rasanya endes banget dan bikin nagih, yuk bunda buat yang pengen cobain gimana rasanya aku udah siapin resep moscovis dan juga cara membuat moscovis silahkan disimak yah bunda dan juga persiapkan alat serta bahan yang disediakan.

Resep Moscovis Kukus:

175 tpg terigu,
200gr gula pasir,
4telur,
10gr sp,
25gr susu bubuk,
2gr baking powder ,

bahan taburan moscovis kukus:

kismis dan sukade

cara Membuat Moscovis :

panaskan kukusan ,, mix telur, sp, gula sampai mengembang , masukkan terigu, baking powder, susu bubuk aduk rata , tuang 1/3 adonan ke loyang saya pakai yang ukuran 18x18 selama 5menit, taburi kismis dan sukade ,
tuang lagi 1/3 adonan kukus lagi 5menit,
taburi lagi kismis dan sukade tuang lagi adonan terakhir taburi lagi kismis dan sukade,
kukus -+15menit, atau tes tusuk sate ,

nb, tutup kukusan di alasi lap ya bun spy air tdk msk ke adonan

Resep dan foto by: Luwi Amanda Hanan

Bingung Mau Cari Resep? Ke Aneka Resep kue Aja

Buat bunda yang sedang bingung mencari Cara Membuat Resep Martabak Unyil Enak bisa cek disini yah bunda -> Cara Membuat Resep Martabak Unyil Enak

Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Rabu, 02 Desember 2015

5 Tips Rahasia Agar Cake Tidak Gagal

Bunda Mau bagi ilmu perkuean ya, kalau bisa disimak dan dicoba lebih bagus lagi di share hihi, ini saya dapatkan selama pelatihan, manfaatnya kita bisa lebih meminimalisir kegagalan membuat cake atau roti

1. Oles loyang dengan shortening putih atau nama lainnya margarin putih supaya saat melepas roti atau cake tidak lengket
2. Saat membuat roti manis atau donat, jangan menambah tepung saat membentuk adonan agar tidak lengket, gunakan margarin putih. penambahan tepung akan merubah komposisi dan tekstur roti atau donat menjadi kering.
3. Jangan mengocok tepung dengan mikser terlalu lama saat membuat cake, karena gluten dalam kandungan tepung akan terbentuk dan membuat cake bantet.
4. Gunakan tepung protein rendah saat membuat cake, gunakan tepung protein tinggi saat membuat roti.
5. Hindari suhu tinggi saat melelehkan mentega. mentega yang meleleh dan membentuk lapisan minyak akan membentuk endapan minyak pada cake setelah di oven.

Selamat Mencoba dan semoga bermanfaat

By: Neeya Mamanya Raffa

Bingung Mau Cari Resep? Ke Aneka Resep kue Aja

Buat bunda yang sedang bingung mencari Cara Membuat Resep Martabak Unyil bisa cek disini yah bunda -> Cara Membuat Resep Martabak Unyil

Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Cara Membuat Resep Martabak Unyil Enak

Resep Martabak Unyil Mudah - Hallo Bunda Kali ini saya akan membahas resep martabak unyil yang enak bunda, yuk bunda kita cobain, mirip unyil beneran kan bunda? dengan toping meses dan chocochip hihi.

Oia resep ini juga biasa saya pakai kalau sedang ada tamu ke rumah loh bunda, buat bunda yang mau bakulan dengan martabak unyil ini silahkan yah bunda di coba.

Resep Martabak Unyil:

250gr terigu
3butir telur
1sendok teh fermipan
1/2sendok teh soda kue
1/4sendok teh baking powder
1gelas air 200-220 ml
1/4sendok teh garam
1sendok makan margarin lelehkan
3sendok makan gula
1sachet vanili

Cara Membuat Martabak Unyil:

Campur terigu,gula,fermipan,baking powder,garam jadi satu,tambahkan air,aduk ,masukkan margarin,aduk rata adonan kental banget,diamkan 30menit

Kocok lepas 3butir telur,tambahkan kedalam adonan,tambahkan juga soda kue dan vanilli,aduk rata adonan jadi lebih encer dan bisa di tuang,siap dipanggang.jangan langsung menutup adonan setelah dituang biarkan hingga berlubang,baru ditutup

Resep dan foto by: Elfariha

Bingung Mau Cari Resep? Ke Aneka Resep kue Aja

Buat bunda yang sedang bingung mencari Cara Membuat Resep Puding Susu bisa cek disini yah bunda -> Cara Membuat Resep Puding Susu

Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Cara Membuat Resep Puding Susu

Cara Membuat Resep Puding Susu vla - Pudingnya enak banget bunda rasanya creamy banget dan juga sangat laris di keluarga hihi, yuk bunda cobain deh resepnya dijamin creamy banget.

Bahan Membuat Resep Puding Susu:

-1350 Ml susu cair/uht(per pak 1000ml +air 350 ) biar irit nggak beli susu lagi
-1,5 gela blimbing gulpasir
-1,5 bungkus agar2 plain/tanpa warna
-pewarna makanan

Cara Membuat Puding Susu:

Campur semua bahan didihkan aduk-aduk
Setelah mendidih matikan api biarkan tetap diatas kompor
Ambil 300 ml adonan di dalam wadah lain kasih 1 -2 tetes pewarna aduk-aduk lalu tuang ke loyang(sudah dibasahi air)
Besarkan suhu kulkas biar dingin
Letak loyang dlm kulkas kalo perlu masukan ke freezer biar cepat kaku (biar adonan yg diatas kompor tdk menunggu lama)
Ambil lg 300 ml utk dikasih pewarna lain aduk-aduk
Tuang ke loyang tadi
Masukan ke kulkas lagi/freezer
Kadang kala kompor nyalakan agar adonan tidak membeku sambil menunggu adonan yang di dalam kulkas kaku
Lakukan seperti itu sampe adonan di kompor habis setelah tuangan lapisan terakhir normarkal kulkas dan tunggu sampe dingin dan kaku sempurna (jangan disimpan di frezer lagi.. simpan di penyejuk saja..)
Setelah kaku/dingin tekan pelan2 pinggir pudding biar tidak menempel ke loyang
Tutup dengan piring atau apalah trus balikan
Potong-potong lalu siap disajikan

Khusus warna coklat.. kasih coklat bubuk 1,5 sdm aduk2 ampe rata... nuangnya disaring bun

Nb: saya mengunakan loyang 20x20

Resep dan Foto By : Siti Aisyah

Bingung Mau Cari Resep? Ke Aneka Resep kue Aja

Buat bunda yang sedang bingung mencari Cara Membuat Resep Risoles Enak dan Mudah bisa cek disini yah bunda -> Cara Membuat Resep Risoles Enak dan Mudah

Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Resep Risoles yang Mudah dan Enak

Resep Risoles isi Wortel Kentang - Risol kesukaan anak-anak bunda, nggak ku jual tapi buat bunda-bunda yang mau jual monggo bunda, rasanya enak anak-anak sampe rebutan kalo makan risol ini, yuk bunda dicoba respe risolnya siapa tau bisa jadi salah satu jalan rejeki hihi

Resep Kulit Risol:

250 gr tepung trigu
2 btr telor utuh
2 sdm munjung bluband cairin, kalau mau irit bisa pake 3 sdm minyak goreng
1 - 1,5 sdt garam, sebab takaran sendok beda beda
675 ml air terserah ya suka suka
Semua campur jadi 1, aduk saring biar ga gumpal, cetak diwajan teflon...

Isian Ragout Risol :

2 buah wortel potong kotak
1 buah kentang potong kotak ukuran 200 gr
3 - 4 siung bawang putih, geprek, iris
1/4 - 1/2 bawang bombay ttergantung ukuran potong kecil
3 sosis potong kotak
1 sdm saos tiram
1/2 sdm minyak wijen
Minyak goreng untuk menumis
1/4 - 1/2 sdt merica bubuk
1 sdt Gula
1 sdt Garam
220 ml susu tawar saudia
3 keju triangle / 60 gr keju kraff potong / parut
2 sdt munjung trigu
2 sdt munjung maizena
300 ml air untuk cairkan trigu & maizena

Caranya :
Tumis wortel, bawang merah, putih, kentang, sosis, sampai matang, masukkan susu, saos tiram, gula, garam, merica, keju, pencet-pencet biar mencair, masukkan larutan tepung trigu & maizena yang udah dicampur dengan air, masak sampai mendidih, leih enak dibuat melted, jangan kentel-kental...
Icipin rasanya...

pelapis ini versi saya: biar minyak ga berbusa, jangan pake kuning telor

2 sdm putih telor
2 sdm minyak goreng
60 gr tepung trigu
100 - 110 ml air
garam, aduk semua jadi 1
atau pake ini
1 putih telor
1,5 sdm minyak goreng
Garam
120 gr trigu
230 ml air aduk smua, intinya ga kekentelan & ga keenceran
kalau mau irit lagi, bisa cuma pake
3 sdm munjung trigu
garam
air
Tepung panir

Untuk pencelup, saya ga perna pake telor, disamping boros, minyak juga akan berbusa
Resep sudah perna saya share, kalau ada yang mau ku share

Resep dan Foto By : Fah Umi Yasmin

Bingung Mau Cari Resep? Ke Aneka Resep kue Aja

Buat bunda yang sedang bingung mencari Cara Membuat Resep Black Forest Gulung Kukus bisa cek disini yah bunda -> Cara Membuat Resep Black Forest Gulung Kukus

Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Selasa, 01 Desember 2015

Resep Black Forest Gulung Kukus

Resep Black Forest Gulung Kukus - Yuk bunda dicobain black forest gulung kukusnya rasanya ajib bunda ga kalah sama yang di toko-toko kue harganya juga jauh lebih murah karena buat sendiri hihi, oia black forest gulung kukus juga bisa jadi salah satu sumber penghasilan juga loh bunda, pasti banyak yang pesan pertama-tama di kasih tester dulu aja bunda, biasanya kalau cocok besoknya langsung pesan lagi kok atau malah direkomendasikan ke temannya, yuk bunda kita coba

Resep Black Forest Gulung Kukus:


Bahan I

100 gram gula halus
4 butir telur
1 sdm cake emulsifier/sp,
sejumput garam
1/2 sdt vanili bubuk,

Bahan II

25 gram coklat bubuk
65 gram tepung terigu
1 sdt baking powder double acting

Bahan III,

Pewarna makann coklat
90 ml minyak sayur
75 ml skm coklat

Cara Membuat Black Forest Gulung Kukus :

Panaskan lebih dahulu kukusan.
Campur dan kocok bahan I sampai mengembang.
Masukkan bahan II sedikit demi sedikit hingga rata.
Matikan mixer dan tuang bahan III, kemudian aduk dengan spatula, pastikan benar-benar tercampur rata.
Siapkan loyang dan alasi dengan kertas roti, atau olesi dengan mentega kemudian taburi tepung terigu.
Tuangkan setengah adonan ke dalam loyang, kukus selama 15 menit dengan api kecil.
Setelah 15 menit angkat dan siapkan loyang lagi kemudian tuang lagi sisa adonan, kukus lagi selama 15 menit.
Oleskan butter cream kemudian gulung selagi masih hangat
Terakhir taburi parutan keju

Butter cream :

Bahan

1. 200 gram Mentega putih
2. 100 gram gula halus
3. 3 sachet Skm
4. 4 sdm gula (pasir cairkan dgn 50ml air)
5. Selai nanas
7. Pewarna makanan
8. Keju parut untuk taburan toppingnya

Cara buat :

Mixer mentega sampai tidak padat masukkan gula halus mix lagi,selajutnya masukkan cairan gula mix lagi sampai lembut
Bagi menjadi beberapa adonan
Campur pewarna dan selai tiap adonan

Resep dan Photo by: Sutrisno Ino

Bingung Mau Cari Resep? Ke Aneka Resep kue Aja

Buat bunda yang sedang bingung mencari Cara Membuat Resep Cheese Cake Enak dan Mudah bisa cek disini yah bunda -> Cara Membuat Resep Cheese Cake Enak dan Mudah

Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Resep Cheese Cake Enak dan Mudah

Resep Cheese Cake - berawal sering ngiler liat cheese cake di toko kue yang bandrolnya selangit alias mahal akhirnya inovasi buat ide jualan unik, murah, gampang gak ribet, dan rasanya pas dimakan lembut pake banget, selembut sutera, ngecheese banget lumer dilidah joss banget pokoknya bunda dijamin deh anak-anak sampe bakalan nambah lagi dan lagi dan lagi, rasanya juga ga kalah kaya buatan chef bintang lima hehe

Yuk bunda kita coba, enak loh bunda bisa dijual juga, satu resep jadi 40 cake dijual Rp. 2000 selamat mencoba bunda-bunda

 
 
Resep Cheese Cake

Telur 3 butir
Terigu 150 gram /(12 sdm)
Gula pasir 7 sdm
Tepung maizena 2 sdm
Sp 1 sdt
Susu cair uht putih 250 ml
Mentega 8'sdm cairkan
Keju 3/4 potong diparut
My Vla 1 bungkus

Cara buat Cheese Cake
Panaskan susu uht dan parutan keju sampai tercampur rata dan my Vla bubuk tambah air 200 ml,sisihkan campur dengan mentega cair ya
Mixer telur ,sp,gula pasir kira2 15'menit sampai ngembang,masukkan terigu dan.tepung maizena mixer lagi.dan masukkan susu uht keju dan mentega yang sdh dicampur tadi mixer 1 menit saja dan aduk.manual..
Siapkan loyang olesi.mentega atau minyak sayur di kukus selama 30 menit jgn.lupa tutupnya dikasih serbet biar tdk netes setelah matang beri toping keju,jelly,dll

Satu resep bisa jadi 40 potong bisa dijual 2000

Resep dan Photo by: Diah Kusuma Putri Muda

Bingung Mau Cari Resep? Ke Aneka Resep kue Aja

Buat bunda yang sedang bingung mencari Cara Membuat Resep Brownies Panggang Coklat Kacang Tanah bisa cek disini yah bunda -> Cara Membuat Resep Brownies Coklat Kacang

Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Resep Kue Brownies Panggang Coklat Kacang Tanah

Resep Brownies Coklat Kacang Tanah - Hai Bunda Kali ini kita akan bahas tentang cara membuat brownies coklat bertabur kacang tanah, rasanya enak loh bunda, selain nyoklat ada rasa kacangnya juga yang bikin mulut ga mau berhenti bergoyang hihi, brownies ini asik sebagai teman yang ngopi ataupun ngeteh disore hari maupun berkumpul bersama keluarga, yuk bunda kita langsung saja membuat brownies panggang coklatnya.
 
Resep Brownies Panggang Coklat Kacang

6 telur
1 gelas terigu
1 gelas susu bubuk
1 gelas coklat bubuk
1 gelas gula pasir
1/2 ons kacang tanah
1/2 gelas minyak goreng

Cara Buat Brownies Coklat Kacang

Mixer telur,gulpas sampai mengembang
Masukan terigu,susu bubuk,coklat bubuk sedikit sedikit aduk perlahan lalu masukan minyak goreng,setelah tercampur rata tuang ke loyang yang sudah di olesi margarin dan di taburi terigu sedikit Lalu di taburi kacang tanah yang sudah di sangrai,panggang kurleb 25-30 menit

Resep dan Photo by: Wina Irwan

Bingung Mau Cari Resep? Ke Aneka Resep kue Aja

Buat bunda yang sedang bingung mencari Cara Membuat Resep Kue Putri Salju bisa cek disini yah bunda -> Cara Membuat Resep Kue Putri Salju

Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Cara Berjualan Online Untuk Ibu Rumah Tangga

Banyak sekali yang mencari Tutorial Cara Berjualan Online Agar Sukses Bagi Pemula melalui mesin pencari google tapi banyak pula yang salah jalan hanya karena tutorial cara berjualan online tersebut menyesatkan, nah buat bunda yang ingin berjualan online tapi bingung harus memulai dari mana sekarang sudah ada panduannya. jadi selain membahas tentang cara membuat kue kita juga dapat informasi yang bermanfaat, tentang bagaimana cara mendapatkan tambahan uang dari internet, yang kebanyakan orang sendiri tidak percaya.
 
Materinya berisi 11 modul video berbahasa Indonesia tentang prinsip dasar yang harus bunda ketahui dan lakukan saat menjual sesuatu secara online. Jika bunda sampai saat ini masih frustasi kenapa kok tidak bisa menghasilkan uang dari internet sebagai pedagang online, mungkin bunda belum memiliki dan menerapkan prinsip-prinsip dasar yang ada di panduan ini. Ini adalah beberapa materi yang dikupas dalam panduan ini untuk melejitkan bisnis dagang online bunda:

  • Pelajari bagaimana proses dagang online yang sesungguhnya, tak peduli apapun produk Bunda!
  • Ketahui bagaimana untuk menetapkan diri dan mendapatkan pengakuan sebagai ahli di bidang Bunda sehingga calon pelanggan maupun prospek menjadikan Bunda sebagai tujuan pertama jika ingin membeli produk yang termasuk kategori bidang Bunda.
  • Temukan kesalahan utama yang dilakukan oleh 99% Penjual Online dan bagaimana Bunda bisa mengembangkan bisnis dalam jangka panjang jika melakukannya dengan benar.
  • Bagaimana mendapatkan loyalitas pelanggan sehingga mereka terus membeli dari Bunda, apapun yang Bunda tawarkan di masa depan.
  • Bagaimana meningkatkan dan menjaga reputasi online Bunda sehingga pelanggan baru terus berdatangan, pelanggan lama menjadi loyal dan penjualan demi penjualan pun tetap mengalir melalui bisnis Bunda.
Berikut ini adalah 11 modul video yang akan melejitkan pemasaran online Bunda:

  • Video 1 - Intro Pemasaran Online
  • Video 2 - Seni Menjual Online
  • Video 3 - Tunjukkan Value Kepada Pelanggan
  • Video 4 - Otentik, Responsif dan Real
  • Video 5 - Fokus Pada Branding, Bukan Jualan
  • Video 6 - Memanfaatkan Social Media
  • Video 7 - Relationship
  • Video 8 - Yakinkan Pelanggan Bunda
  • Video 9 - Jadilah Pemimpin di TargetBunda
  • Video 10 - Kejujuran
  • Video 11 - Berikan Cuma-Cuma

Stop membuang waktu dengan iming-iming program cepat kaya yang bertebaran di jagad online ini dan bangun bisnis bunda sendiri dengan langkah tepat sehingga bunda bisa mendapatkan hasil sesuai keinginan bunda dan tetap membuat pelanggan terus kembali kepada bunda.

Pelajari prinsip-prinsip pemasaran online dalam 11 modul video tersebut dan terapkan pada segala jenis usaha atau bisnis online bunda cukup dengan investasi sebesar:

https://account.ratakan.com/aff/go/squad1/?i=70

Cara Membuat Resep Putri Salju Enak Lembut

Cara Membuat Resep Putri Salju Enak Lembut - Alhamdulillah bunda dapet orderan dari teman futsal, walaupun bikinnya ga banyak tapi gapapa sekalian buat tester mudah-mudahan ada yang order lagi hihi, buat bunda yang mau coba silahkan yah di praktekkan caranya cukup mudah, sedikit tips nih bunda, sering-sering latihan yah bunda biar semakin nikmat memasaknya pasti deh bakalan masak terus hihi


Resep Putri Salju Enak banget

Bahan :
300 gr butter (pakai margarin semua juga enak kok)
3 kuning telur
125 gr gula halus
400 gr tepung terigu protein sedang
100 gr maizena
50 gr susu bubuk (pakai 2 sachet)
50 gr keju edam parut (bisa pakai parmesan atau cheddar)

Taburan :
gula halus
gula donat

Cara Membuat Putri Salju :
- Kocok butter, gula halus dan kuning telur dengan mixer kecepatan rendah selama 1 menit, asal adonan tercampur rata.
- Masukkan keju parut, aduk rata.
- Masukkan campuran terigu, maizena dan susu bubuk. Aduk rata memakai spatula atau sendok kayu.
- Cetak sesuai selera dan tata di loyang.
- Panggang dengan suhu 140'C hingga matang. Proses pemanggangan putri salju tidak perlu menunggu hingga berwarna kecoklatan, cukup hingga permukaannya kokoh dan kering serta apabila loyang diketukkan, sudah bisa terlepas berarti putri salju sudah matang.
- Panas-panas gulingkan ke dalam gula halus hingga rata kemudian gulingkan ke dalam gula donat.
- Siap ditata dalam toples

Mengenal berbagai jenis gula:

GULA HALUS

Gula ini di peroleh dari gula pasir biasa yang di haluskan. Kadang gula jenis ini di sebut gula tepung. Gula ini banyak di gunakan dalam pembuatan kue kering, hiasan icing sugar , taburan pada cake atau kue dll.

GULA DONAT

Gula ini memang khusus digunakan utk taburan donat.
Teksturnya berbentuk tepung halus dan warnanya putih.
Keistimewaannya, gula ini rasanya dingin di mulut
karena mengandung mint dan tdk basah bila terkena
minyak. Kadang, gula ini jg digunakan utk membalur
Putri Salju (cookies).

Resep by: Berna Deta

Bingung Mau Cari Resep? Ke Aneka Resep kue Aja

Buat bunda yang sedang bingung mencari Cara Membuat Resep Ketan Isi Coklat bisa cek disini yah bunda -> Cara Membuat Resep Ketan Isi Coklat

Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Senin, 30 November 2015

RAHASIA Orang Jaman Dahulu Tidak Terkena Kanker Terungkap!

OBAT AJAIB UNTUK KANKER

by Dr. Cynthia Jayasuriya

Ini pengalaman saya sendiri, sembuh dari kanker dengan resep orang jaman dahulu. Semoga pengalaman ini bermanfaat untuk banyak orang.
Saya mengidap kanker kandung kemih stadium 2, setelah tujuh tahun mengidap kanker di urethra.
Ginjal, urethra dan sebagian dari kandung kemih sudah diangkat. Setelah itu saya menjalani radiasi di bagian perut.

Saya merasa sehat selama tujuh tahun. Saya menjalani pemeriksaan rutin setiap tahun. Pada tahun ke tujuh itu, ada darah dalam urine saya yang ternyata disebabkan oleh berkembangnya lagi sel kanker di kandung kemih. Kanker baru itupun diangkat lagi. Tapi bagaimana kalau kanker itu berkembang lagi?

Dari internet saya menemukan informasi tentang penggunaan biji aprikot untuk pengobatan kanker di Australia dan Amerika tanpa kemoterapi.

Seorang dokter dari Inggris yang bertugas di sebuah tempat terpencil di Afghanishtan menemukan kandungan vitamin B17 dalam biji aprikot.

Di Afghanishtan, kekayaan seseorang diukur dari jumlah pohon aprikot yang dimilikinya. Mereka tidak hanya makan buah aprikot, tetapi juga bijinya. Biji aprikot memiliki bentuk almond dan rasanya pahit.

Orang-orang dari wilayah ini tidak ada yang menderita kanker.
Setelah diteliti, biji aprikot mengandung vitamin B17.

Pada saat sedang dirawat karena kanker, saya ingin tahu jenis makanan rutin kami yang mengandung vitamin B17. Ternyata vitamin B17 ada dalam singkong.

Jadi saya makan singkong 10 gram tiga kali sehari.
Setelah dikonsumsi selama 1 bulan, saya melakukan pemeriksaan kandung kemih yang dilakukan oleh doker yang menangani kanker saya. Beliau terkejut karena kandung kemih saya benar-benar bersih dan normal.

Selama makan singkong, saya merasa sangat fit dan orang lainpun melihat saya sangat sehat.
Setelah itu setiap tiga bulan saya periksa dan hasilnya tetap bersih. Sejak itu saya hanya makan singkong dan tidak menjalani pengobatan lainnya.

Secara sederhana, cara kerja singkong sbb:
Nama ilmiah vitamin B17 adalah Amygdaline. Sel kanker adalah sel yang belum matang dan memiliki enzym yang berbeda dengan enzym normal.

Ketika vitamin B17 digabungkan dengan enzyme sel normal, B17 akan terurai menjadi 3 jenis gula.
Tetapi ketika tergabung dengan enzyme sel kanker, B17 terurai menjadi 1 gula, 1 benzaldehida dan 1 asam hidrosianik. Asam hidrosianik inilah yang membunuh sel kaker secara lokal.

Biji aprikot dan singkong sama-sama mengandung vitamin B17.
Setelah saya menulis artikel sebelumnya pada tahun 2010, saya menerima beberapa informasi dari pasien kanker yang juga mengkonsumsi singkong.
Mr. Pereira, pria berusia 70 tahun, terdiagnosis mengidap kanker prostat. Istrinya yang seorang pensiunan di rumah sakit kebetulan membaca artikel saya.
Mereka tidak punya dana untuk biaya pengobatan kanker dan suntikan yang diberikan membuat Mr. Pereira sangat lemah.
Istrinya memberikan singkong kepada Mr. Pereira.
Setelah mengkonsumsi singkong selama seminggu, kondisinya mulai membaik. Dan setelah sebulan makan singkong setiap pagi, dia menjalani pemeriksaan.
Sejak terdiagnosis kanker, hasil test PSA nya 280 – 290. Tetapi setelah sebulan PSA nya menjadi 5.89!
Mereka mengunjungi saya untuk memperlihatkan hasil test sebelum dan sesudah mengkonsumsi singkong.
Mr. Pereira sudah tidak merasakan lagi gejala kanker.

Ada seorang pria lain yang mengidap kanker hati dan sudah menjalani operasi. Tapi dari hasil MRI scan berikutnya, ternyata masih ada sel kanker yang belum terangkat.
Dia mulai makan singkong setelah operasi. Sebulan setelah makan singkong, dokter mengatakan tidak perlu dilakukan operasi lagi karena dari MRI scan, sel kanker itu tidak membesar.
Jadi kenapa tidak mencoba singkong?
Singkong murah, mudah didapat, mudah memasaknya dan sangat lezat.
Caranya sangat mudah:
1. Pilih singkong yang segar, yang tidak ada noda biru.
2. Rebus dan jangan tutup panci selama memasak. Ini akan membantu menguapkan kelebihan asam hidrosianik.
3. Jangan mengkonsumsi makanan yang mengandung jahe/ginger, seperti biskuit jahe, ginger beer, ginger ale sedikitnya 8 jam setelah mengkonsumi singkong.
Semoga bermanfaat!

====
notes:

Ternyata inilah rahasia kenapa orang kita jaman dahulu jarang ada yg kena penyakit kanker.

Bingung Mau Cari Resep? Ke Aneka Resep Aja

Terungkap 8 Makanan Penyubur Kandungan yang Jarang Orang Ketahui cari tau selengkapnya disini -> Rahasia 8 Makanan Penyubur Kandungan yang Jarang Orang Ketahui

Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Cara Membuat Resep Ketan Isi Coklat (Tanco)

Cara Membuat Resep Ketan Isi Coklat (Tanco) - Hai bunda udah tau kan rasanya kue ketan gimana enaknya, nah kali ini kita akan sedikit memodifnya dengan menambahkan coklat, dijamin rasanya ajib dan maknyuss + nyoklat banget bunda hehe anak-anak pasti suka deh.

Yuk bunda kita langsung saja menyiapkan peralatan dan juga bahan-bahan yang perlu digunakan apa saja hihi.
- 1/2 gls santan kara ( tanpa air)
- 1 1/2 gls air putih.
- 7 sdk makan gula pasir.
- 4 sdk makan blueband
- 1 saset susu bubuk dancow putih.
- Sejumput garam.
- 350 gr tepung ketan.
- Dcc / coklat batang secukupnya. ( potong dadu )

Cara Membuat Ketan Isi Coklat (Tanco) :

Campur santan, air, susu bubuk, blueband, gula, garam, jadi satu.
Taruh dipanci dan panaskan hingga blueband meleleh (hanya panaskan, tidak sampe mendidih, dan blueband harus masih keruh, tidak jernih ) angkat
lalu tuang di baskom, masukkan tepung ketan sedikit demi sedikit sambil diaduk rata sampe tidak ada yang menggumpal.
Tuang adonan kedalam cetakan pake sendok makan, lalu isi coklat ditengahnya, tuang lagi hingga coklat tertutup, lalu kukus sekitar 10 mnt.
Angkat dan lepaskan dari cetakan.
Siap disajikan.
Catatan:
Maaf saya lupa, warna hijau itu taruh pasta pandan secukupnya, aduk rata di adonan.
Cetakan boleh pake cetakan apa saja, asal tidak terlalu besar, boleh cetakan kue talam.
Cetakannya olesi minyak dulu ya..
SELAMAT MENCOBA.

Resep by: Yanti Valencia

Bingung Mau Cari Resep? Ke Aneka Resep kue Aja

Buat bunda yang sedang bingung mencari cara membuat resep nastar hello kitty bisa cek disini yah bunda -> Cara Membuat Resep Brownies Pandan Coklat Amanda

Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Cara Membuat Resep Brownies Kukus Pandan Coklat Amanda

Resep Brownies Kukus Pandan Coklat Amanda - Jualan saya bunda-bunda alhamdulillah sangat laris bahkan kualahan banyak pesenan alhamdulillah pake resep brownies kukus Ny.liem tidak pakai dcc bunda tapi soal rasa jangan di tanya bun. rasa nya tetep maknyus semoga bisa menjadi inspirasi untuk bunda-bunda semua yah.

Bahan Brownies kukus Pandan:

Telur 6 butir
Tepung sgitiga 125 gr
Gula 225 gr
Minyak goreng segelas aqua itu separuhnya(tapi saya tambahin dikit lagi minyaknya biar lebih lembab brownisnya)
Skm coklat 2 sacet
Coklat bubuk hitam 25 gr
Coklat bubuk yg biasa 25 gr
Coklat pasta saya pakai 2 sendok bekas obat (harus yang dark chocolate merk redbell)
Sp 1 sdm

Cara membuat Brownies Pandan:

- Terigu & coklt bubuk dicampur jdi satu di wadah ayakan. sisihkan.
- Mixer gula sp telur sampe kaku.
- Matikan mixer.masukan ayakan terigu, minyak, skm secara bergantian menggunakan spatula. terakhir pasta coklt.sisihkn.
- Siapkan loyang ukuran 22x22 olesi mentega alasi dengan kertas roti. tuang adonan ke loyang. kukus dengan api sedang slama 30 menit.
- Saya iris jadi 24 bagian bunda.harganya 2000 klo 1500 masih dapat untung tapi tipis

Dan jangan lupa bunda bikin merk seperti punya saya.
Dari komentar beberapa orang merknya cukup menarik para pembeli.
Sering dipesan untuk acara pernikahan/oleh-oleh saudara.
Oiya bunda plastiknya ukuran 9x9.
Kalo orang pesan ngemasnya pake kardus yg putih kresek putih bun biar bersih..
Selamat mencoba bunda, mudah-mudahan yang saya tuliskan bermanfaat untuk bunda-bunda semua

Resep brownies kukus coklat pandan:

Bahan brownies kukus coklat:

Telur 6 butir
Gula 225 gr
Sp 1 sdm
(Semua dimixer sampe kaku lalu bagi menjadi 2 bagian. sisihkan)

Adonan coklat:
Skm coklat 1 sacet
Minyak 1/4 gelas aqua
Pasta dark coklat 1 sdk bungkus obat
Tepung segitiga 70gr
Coklat bubuk hitam 15 gr
Coklat bubuk biasa 15 gr
(Tepung & coklat bubuk di campur jadi satu ayak diatas adonan, masukkan minyak, skm secara bergantian terakhir pasta coklat. tuang pada loyang dan kukus 15 menit.

Adonan pandan:
Trigu 85 gr
Minyak 1/4 gelas aqua
Pasta pandan 1 sdk bekas obat (saya pake merk pinguin)
Skm putih 1 sacet

Cara Membuat Brownies Kukus Coklat:
- Ayak tepung diatas adonan,masukkan minyak, skm dan pasta pandan Aduk.
- Jika adonan coklat tadi sudah 15 menit, buka tutupnya lalu tuang adonan. tutup lagi kukus hingga 20 menit. setelah itu dinginkan lalu potong-potong

Resep by: Lulu Prasetyo

Bingung Mau Cari Resep? Ke Aneka Resep kue Aja

Buat bunda yang sedang bingung mencari cara membuat resep nastar hello kitty bisa cek disini yah bunda -> Cara Membuat Resep Brownies Kukus Coklat

Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Resep Cara Membuat Brownies Kukus Coklat Keju ala Amanda

Resep Brownies Kukus Coklat Keju ala Amanda - Alhamdulillah bunda bikin brownies kukus coklat ala amanda tiap hari ada aja yang order, lumayan loh bunda bisa buat nambah-nambah uang bulanan, oia kalo mau buat brownies kukus keju atau blueberry sama aja yah bunda tinggal diganti topingnya aja.

Ayo bunda kita persiapkan dulu bahan-bahan yang perlukan kalau sudah siap yuk bunda kita buat langsung
 
bahan membuat brownies kukus coklat :
125gr tepung terigu
gulpas 225gr
telur 6 butir
coklat bubuk ( saya pakai bendrop, bisa jg tulip ) 50gr
black forest 1sdt
SP 1/2 sdm
dcc 150gr
margarin 100gr
vanili 2bungkus
minyak goreng 100ml ( saya pake 200ml biar lembab )
SKM 2saset

Cara membuat brownies ala amanda :
1.Ayak tepung, black forest, & coklat bubuk d campur rata, sisihkan
2.tim dcc & margarin
3.panaskan kukusan lebih dulu
4.sambil nunggu kukusan panas, mixer telur, SP, & vanili, gula sampe mengembang & putih halus
setelah ngembang, turunkan mixer ke angka 1
masukkan campuran tepung, coklat bubuk & black forest tadi
setelah tercampur rata, matikan mixer
ambil tim dcc & margarin tadi, campur dengan minyak goreng
setelah tercampur rata, masukkan ke adonan
masukkan SKMnya
saya pakai loyang yang ukuran 22x10 bun
Ntr jadinya 6 loyang tuh
loyangnya di olesin margarin terus kasi kertas roti
tuang ke loyang ( perloyang sekitar 4 centongnya sayur )
kukus selama 10-12 menit
jangan sampai 15 menit
karena nanti atasnya pasti akan bergelombang
Setelah matang, angkat & beri olesan saus coklat ( dcc 200gr d tim, setelah mencair tambahkan susu coklat 100ml )
segera olesi selagi panas biar saus coklatnya meresap. .
udah deehh. .
selamat mencoba bunda-bunda cantik

Resep by: Mitha Talitha Susanto

Bingung Mau Cari Resep? Ke Aneka Resep kue Aja

Buat bunda yang sedang bingung mencari cara membuat resep nastar hello kitty bisa cek disini yah bunda -> Cara Membuat Resep Nastar Hello Kitty

Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Cara Membuat Resep Nastar Hello Kitty

Resep Nastar Hello Kitty Unik - Hallo bunda hari ini kita akan bikin salah satu kue cake favorit saat lebaran yah bunda yaitu nastar eitss tapi nastar kali ini bentuknya gak biasa loh bunda, kali ini kita akan bikin nastar yang bisa bikin ketagihan karena bentuknya yaitu nastar hello kitty hihi.

Resep nastar hello kitty ini banyak diminati loh bunda untuk cemilan maupun sebagai sajian untuk ruang tamu bunda, yuk bunda kita bikin dan persiapkan semua bahan-bahannya.

Bahan Nastar Hello Kitty:


Margarin 100gr
BOS 25gr (BOS itu butter..banyak merek tergantung selera aja.bentuknya seperti margarin tapi lebih kuning dan lbih encer)
gula tepung 40 gr
vanili bubuk 1/2 sdt
Susu bubuk 2 sdm
Kuning telur 1 btir
Tepung terigu 200gr
Selai nanas untuk isian

Bahan pita:
Pewarna makanan merah secukupnya
Gula tepung 1sdm
maizena 5sdm
Putih telur secukupnya
Campur semua bahan buat pita hingga kalis sampai bisa dibentuk pita..

Carbut nastarnya:
Mix semua bahan, kecuali tepung terigu. mix sampai adonan berwarna putin dan ringan. masukkan terigu sedikit-sedikit, aduk dengan sepatula. setelah adonan tercampur rata ,bentuk adonan sedikit-sedikit sesuai kreatifitas masing-masing.
Jangan lupa di isi selai nanasnya

Saya hanya menggunakan tangan sebgai cetakan alias ga pake cetakan. original handmade..begitu juga untuk pitanya. kalo untuk mata adonan pita hanya diberi pewarna yang berbeda

Resep by: Bunda Sekar

Bingung Mau Cari Resep? Ke Aneka Resep kue Aja

Buat bunda yang sedang bingung mencari cara membuat resep Ice Cream Green Tea bisa cek disini yah bunda -> Cara Membuat Resep Ice Cream Green Tea

Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Minggu, 29 November 2015

Resep Membuat Ice Cream Green Tea

Cara Membuat Resep Ice Cream Green Tea - Bosan dengan ice cream yang itu-itu saja dan ingin coba ice cream yang lain? oke kali ini kita akan membahas bagaimana membuat green tea ice cream bunda, green tea ice cream juga bisa menjadi salah satu varian rasa buat bunda yang menjual ice yah, anak-anak senang sekali dengan ice cream terutama yang masih sekolah baik di SD ataupun TK, bahkan tetangga pun senang dan merasa aman membeli ice cream di tempat bunda karena sudah terjamin keamanannya, nah dari sini kita bisa mengambil peluang untuk berjualan ice cream, tentunya dengan harga yang terjangkau dan juga aman + sehat.

Oke bunda yuk langsung saja kita membuat green tea ice cream yang yummy.

Bahan-bahan Resep Green Tea Ice Cream


200 ml whip cream cair dingin
10 sdm susu kental manis putih
1,5 sdt green tea bubuk

Cara Membuat Green Tea Ice Cream

Campur whip cream cair dingin dengan susu kental manis

Kocok hingga tercampur

Tambahkan bubuk green tea. Kocok hingga kaku. koreksi rasa bila diperlukan

Tambahkan choco chip bila suka. Tuang ke wadah, masukkan ke freezer kurleb 4 jam atau hingga mengeras.
Sajikan

Selamat mencoba bunda.

Resep by Bunda Alya Azizah Khusna

Bingung Mau Cari Resep? Ke Aneka Resep kue Aja

Buat bunda yang sedang bingung mencari cara membuat resep sup bakso mutiara jamur tiram bisa cek disini yah bunda -> Cara Membuat Resep Pisang Ijo Makanan Khas Makassar

Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.

Cara Membuat Resep Pisang Ijo Makanan Khas Makassar

Resep Es Pisang Ijo - hmm rasanya yummy banget yah bunda nyicipin resep es pisang ijo di siang hari yang terik, pasti seger deh bunda rasanya, apalagi kalau di tambah sirup kesukaan kita pasti rasanya lebih nikmat. nah buat bunda-bunda yang penasaran sama rasanya yuk kita bikin bagaimana cara membuat resep es pisang ijo khas makasar yang sudah ada hampir di tiap daerah di seluruh indonesia
Bahan-bahan resep es pisang ijo

5 buah pisang kepok matang, kukus
75 gram tepung beras
75 gram tepung terigu
200 ml santan
75 ml air pandan
3 tetes pasta pandan
40 gram gula pasir

*BAHAN BUBUR *
50 gram tepung beras
300 ml santan kental
5 sdm gula pasir
1 sdt garam

*BAHAN PELENGKAP*
Secukupnya Sirup Cocopandan
Secukupnya Susu Kental Manis
Secukupnya Kacang yang ditumbuk kasar
Secukupnya Es Batu

Cara Membuat es pisang ijo

Pertama, kita buat kulit pisang ijonya.
Siapkan wadah, campur tepung beras, tepung terigu, dan gula lalu aduk rata.
Tambahkan santan, air pandan dan pasta pandan, aduk kembali hingga membentuk adonan yang tidak menggumpal.

Saya menggunakan mikser dengan kecepatan rendah untuk mengaduk adonan hingga membentuk adonan yg smooth.

Siapkan loyang tahan panas, masukkan adonan ke dalam loyang dan kukus selama 20-30 menit.
Setelah adonan matang, angkat, tunggu hingga uap panasnya hilang.
aduk-aduk menggunakan spatul hingga menjadi adonan yg kalis dan mudah dibentuk

Ambil 1 lembar daun pisang yang sudah dilayukan, Ambil 3-4 sendok makan adonan kulit pisang ijo, ratakan di atas kulit pisang.

Ambil 1 buah pisang, letakkan di atas kulit, lalu gulung daun pisang hingga adonan kulit menutupi seluruh pisang. tekan ujung-ujungnya agar ujung pisang tertutup adonan dan pisang menjadi padat. sematkan lidi pada ujung-ujung daun pisang.

Bisa juga dengan menggulung adonan kulit dengan pisang menggunakan plastic wrap terlebih dahulu, baru dipindahkan ke daun pisang untuk dibungkus.

Siapkan panci kukus. Kukus pisang ijo selama 15-20 menit.
Angkat dan dinginkan.

Sementara itu, kita siapkan buburnya.
Campur santan kental, tepung beras, gula dan garam, lalu masak dengan api kecil sambil terus diaduk.
Masak hingga bubur mendidih dan menjadi kental. Apabila muncul letupan dari bubur, tandanya bubur sudah mendidih dan matang.
Cicipi rasanya, jika suka bubur yang tidak terlalu manis, garam bisa ditambahkan.
setelah matang, angkat dan biarkan dingin

Untuk penyajian :
Ambil piring saji, letakkan es batu di dasar piring
Siram di atasnya dengan bubur. Susun irisan pisang ijo di atas bubur.
Tambahkan kacang tumbuk, siram dengan sirup cocopandan dan susu kental manis.

Selamat mencoba bunda.

Resep by Bunda Alya Azizah Khusna

Bingung Mau Cari Resep? Ke Aneka Resep kue Aja

Buat bunda yang sedang bingung mencari cara membuat resep puding choco lava bisa cek disini yah bunda -> Cara Membuat Resep Puding Choco Lava

Silahkan bagikan tips ini ke teman facebook bunda yang lain supaya bermanfaat dan resep akan otomatis tersimpan di facebook bunda.